Tanaman Pangan

Tanaman Pangan yaitu semua jenis tanaman yang didalamnya ada karbohidrat serta protein sebagai sumber daya manusia. Tanaman pangan utama dikelompokkan menjadi tanaman biji-bijian atau serealia (padi dan jagung), tanaman polong semusim (kedelai, kacang tanah, dan kacang hijau), dan tanaman umbi-umbian (ubi kayu dan ubi jalar). 



Adapun ciri-ciri tanaman pangan:

  • Mengandung Karbohidrat Yang Tinggi. Salah satu hal penting dari tanaman pangan yaitu sebagai penyedia karbohidrat bagi tubuh.
  • Bisa Dikonsumsi.
  • Dapat Dibudidayakan Oleh Masyarakat.
  • Dapat Ditanam Oleh Petani.

Post a Comment

0 Comments